Kajian Umum Ramadhan (KURMA)
Telah berlangsung acara Kajian Umum Ramadhan (KURMA) Online yang diselenggarakan oleh BEM Poltekkes Kemenkes Jakarta II yang bertempat di Via WhatsApp Group (16/5/2020). Kajian ini dimulai pada pukul 16.00 WIB sampai 17.30 WIB. Tujuan acara ini adalah berbagi ilmu, menjalin silahturahmi dengan alumni, dan berbagi rezeki, berbagi ilmu dengan kajian yang disampaikan oleh kak Rizal (pembicara) dan berbagi rezeki dengan berdonasi, yang akan diberikan kepada yayasan amal mulia. Sebenarnya acara ini merupakan acara yang baru diadakan tahun ini oleh BEM. Semoga tahun depan diadakan lagi acara seperti ini, tapi bukan via online melainkan dengan bertatap muka. Acara Kajian Umum Ramadhan (KURMA) Online tahun ini bertemakan ”Menggapai Keberkahan Ramadhan di Tengah Pandemi Covid-19”. Alasan kenapa menggunakan tema ini karena kita bisa saling mengingatkan bahwa pentingnya menjaga atau meningkatkan iman , apalagi kita sedang dalam cobaan pandemi ini. Pada kajian terse